Resep Dan Cara membuat Baked Eggless Chocolate Cake



Ini cemilan kami hari ini temen temen , resepnya dari temen ku mba Fithrotal Chaq saya suka dan suami pun suka

Bahan Baked Eggless Chocolate Cake

1,5 cup terigu
1cup gula pasir butiran halus
1sdt soda kue
1sdm air jeruk nipis
3sdm cokelat bubuk
1cup air
1/4 cup minyak
1/2 sdt vanili bubuk

Cara membuat Baked Eggless Chocolate Cake
# campur terigu,soda kue,gula dan vanili bubuk aduk rata dg garpu
?#?buat lubang di campuran tepung tadi,1lubang besar dan 1lubang kecil,isi lubang besar dg minyak goreng dan isi lubang kecil dg air jeruk nipis,lalu tuangi sekelilingnya dengan air,aduk rata dg garpu pelan2 sampai rata ,jangan trll lama mengaduk ya bikin cake jd keras
# tuang ke dlm loyang yg dialas kertas baking n diolea margarin ,panggang selama 25mnt dg suhu 170derajat celcius ,jng lp tess tusuk,dinginkan
# lalu beri frosting
# frostingnya pake coklat filling yg di tim

Selamat mencoba

Related Posts

Resep Dan Cara membuat Baked Eggless Chocolate Cake
4/ 5
Oleh